[Belajar Adaptasi di Dunia Kerja]

Mampu beradaptasi dengan lingkungan dan proses kerja yang dinamis akan membuatmu lebih tahan banting di dunia kerja. Semakin cepat kamu dapat beradaptasi, maka semakin cepat pula kamu dapat bekerja maksimal. Dengan begitu juga kamu akan mampu menyesuaikan diri dan bertanggung jawab dengan perubahan-perubahan yang mungkin terjadi di tempat kerja.

Yuk segera daftarkan dirimi pada Webinar QuBisa Goes To Campus “Belajar Adaptasi di Dunia Kerja” yang diselenggarakan oleh Ikatan Alumni Universitas Negeri Malang (IKA UM) bekerja sama dengan QuBisa.

Bersama :

Dra. Fatmawati
Sekretaris Jenderal PP IKA UM

Novi Handayani, S.Pd., M.Pd.
Alumni Universitas Negeri Malang, Workshop Manager PT Wahana Wirawan

Nelly Mathias
Founder & CEO Talenta Performance Development Consultant

Sabtu, 11 September 2021
13.00 – 15.00 WIB
Gratis

Daftar sekarang!
https://www.qubisa.com/webinar/belajar-adaptasi-di-dunia-kerja-malang